PENDAHULUAN
Tantangan utama pengelelolaan bisnis adalah pengelolaan orang, sehingga dibutuhkan leader-(manager-supervisor) yang memahami tugas dan tanggung jawabnya terkait PEOPLE Management. Seorang leader di fungsi operasional akan mampu menghasilkan kinerja yang maksimal jika mampu mengelola proses, sdm dan melakukan improvement kinerja secara terus menerus.
Hal yang sudah umum terjadi bahwa semua urusan SDM selalu dikembalikan dan ditangani oleh HRD Department. Namun pada perkembangannya, hal tersebut sudah mulai tidak relevan lagi mengingat siklus di perusahaan yang semakin cepat dan ketat. Artinya semua Kepala Unit Kerja di perusahaan wajib “berfungsi” sebagai Human Resourses Management di unit kerja masing masing, sedangkan HRD Department akan menjadi Narasumber dan Fasilitator maupun membantu penuh untuk melaksanakan keputusan/kebijakan yang diusulkan oleh “pengguna” SDM tersebut.
Oleh karena itu, maka Kepala Unit Kerja (Non HRD Department) dirasa perlu untuk mengerti dan memahami sekilas mengenai “Human Resources Management”, karena keterlibatan mereka sangat diperlukan sejak proses seleksi Karyawan, penempatan dan mempekerjakan, memberikan tugas, membimbing (tutorial), mengarahkan (dengan memberikan reward & penalty), menilai kinerja, mengembangkan (usul untuk pelatihan & pendidikan) dan bahkan sampai dengan promosi/rotasi dan mutasi (bila diperlukan) maupun rencana suksesi pimpinan di perusahaan.
TUJUAN
- Memahami peran dan fungsi Manajer Lini dalam Manajemen Sumber Daya Manusia.
- Terampil dan piawai dalam mengelola tugas dan memimpin pegawai yang berada dalam koridor kewenangannya.
- Terampil dan mampu berkomunikasi secara efektif.
- Trampil memilih dan memilah tugas apa dan di delegasilkan kepada siapa.
- Trampil memilih dan memilah pelatihan apa untuk siapa.
- Trampil memberikan penghargaan dan pengakuan secara proporsional.
MATERI
- Fungsi & Tugas HR Department
- Fungsi & Pentingnya
- Job Analysis
- Job Description
- Job Specification
- Job Performance Standard
- Proses Recruitment, Selection & Placement
- Analisa kebutuhan tenaga kerja
- Flow Process Recruitment
- Sumber Tenaga Kerja
- Wawancara
- Selection Test
- Orientasi Karyawan Baru
- Development Program
- Training Need Analisys
- Penyusunan program pelatihan
- Job Evaluation dan Grading pembentuk Career Path
- Performance Appraisal
- Retaining Program
- Coaching & Conseling
- Reward & Punishment
- Change Behavior
- Salary Stucture
PEMATERI
Tim Pemateri / Instruktur atau Narasumber yang kami ikut libatkan terdiri dari para Akademisi, Praktisi, consultan yang berkompeten dibidangnya.
PESERTA
- Manajer & Staff non HR
- Para Supervisor
- Team Leader / orang yang membawah suatu tim kerja
METODE
- Penyampaian konsep
- Diskusi kelompok
- Latihan
- Studi kasus
WAKTU DAN TEMPAT PELAKSANAAN
Alternatif Waktu Kegiatan :
- Senin s/d Selasa 8-9 Januari 2024
- Selasa s/d Rabu 20-21 Februari 2024
- Selasa s/d Rabu 12-13 Maret 2024
- Selasa s/d Rabu 16-17 April 2024
- Selasa s/d Rabu 23-24 Mei 2024
- Selasa s/d Rabu 18-19 Juni 2024
- Selasa s/d Rabu 23-24 Juli 2024
- Senin s/d Selasa 20-21 Agustus 2024
- Selasa s/d Rabu 17-18 September 2024
- Selasa s/d Rabu 15-16 Oktober 2024
- Selasa s/d Rabu 19-20 November 2024
- Selasa s/d Rabu 10-11 Desember 2024
- Senin s/d Selasa 8-9 Januari 2025
- Selasa s/d Rabu 20-21 Februari 2025
- Selasa s/d Rabu 12-13 Maret 2025
- Selasa s/d Rabu 16-17 April 2025
- Selasa s/d Rabu 23-24 Mei 2025
- Selasa s/d Rabu 18-19 Juni 2025
- Selasa s/d Rabu 23-24 Juli 2025
- Senin s/d Selasa 20-21 Agustus 2025
- Selasa s/d Rabu 17-18 September 2025
- Selasa s/d Rabu 15-16 Oktober 2025
- Selasa s/d Rabu 19-20 November 2025
- Selasa s/d Rabu 10-11 Desember 2025
Alternatif Tempat Kegiatan :
- Hotel Pesonna Malioboro Yogyakarta
- Hotel Jentra Dagen Malioboro Yogyakarta
BIAYA KEGIATAN
Private Training
- Harga mulai dari 8.500.000,- /peserta * Non Residential
- Biaya tidak termasuk biaya penginapan peserta
- Fasilitas : Meeting Room, Lunch & Coffe Break, Dokumentasi, Modul Materi, Sertifikat dan Training Kit.
Regular Training
- Harga mulai dari 6.500.000,- /peserta * Non Residential
- Biaya tidak termasuk biaya penginapan peserta
- Fasilitas : Meeting Room, Lunch & Coffe Break, Dokumentasi, Modul Materi, Sertifikat dan Training Kit.
In House Training
- Harga mulai dari Paket A : Rp. 4.500.000,- /peserta * Non Residential jika jumlah peserta 10-15 orang dari 1 perusahaan/instansi
- Harga mulai dari Paket B : 4.000.000,- /peserta * Non Residential jika jumlah peserta 16-20 orang dari 1 perusahaan/instansi
- Harga mulai dari Paket C : 3.500.000,- /peserta * Non Residential jika jumlah peserta lebih dari 21 orang dari 1 perusahaan/instansi
- Biaya tidak termasuk biaya penginapan peserta,biaya transportasi,akomodasi, instruktur, staff dokumentasi, coffe break dan konsumsi selama kegiatan berlangsung.
Paket Training di Luar Negeri :
Paket Training in Singapura, Malaysia, Hongkong, Philipina, Brunai, Vietnam, Timor Leste : Biaya mulai 25.000.000,- /peserta * Non Residential jumlah minimal peserta 5 orang.
Biaya tidak termasuk biaya penginapan peserta,biaya transportasi, akomodasi, instruktur, staff dokumentasi, coffe break dan konsumsi selama kegiatan berlangsung.
- Fasilitas : Dokumentasi, Modul Materi, Sertifikat dan Training Kit.
Leave a Reply