Jasa Pembuatan Website dan SEO

Jasa Pembuatan Website dan SEO

          Website merupakan halaman situs sistem informasi yang dapat diakses secara cepat. Website ini didasari dari adanya perkembangan teknologi informasi dan komunikasi. Melalui perkembangan teknologi informasi, tercipta suatu jaringan antar komputer yang saling berkaitan. Jaringan yang dikenal dengan istilah internet secara terus-menerus menjadi pesan–pesan elektronik, termasuk e-mail, transmisi file, dan komunikasi dua arah antar individu atau komputer.

          Sedangkan SEO (Search Engine Optimization) adalah serangkaian proses yang dilakukan secara sistematis yang bertujuan untuk meningkatkan volume dan kualitas trafik kunjungan melalui mesin pencari menuju situs web tertentu dengan memanfaatkan mekanisme kerja atau algoritma mesin pencari tersebut. Tujuan dari SEO adalah menempatkan sebuah situs web pada posisi teratas, atau setidaknya halaman pertama hasil pencarian berdasarkan kata kunci tertentu yang ditargetkan. Secara logis, situs web yang menempati posisi teratas pada hasil pencarian memiliki peluang lebih besar untuk mendapatkan pengunjung.

         Sejalan dengan makin berkembangnya pemanfaatan jaringan internet sebagai media bisnis, kebutuhan atas SEO juga semakin meningkat. Berada pada posisi teratas hasil pencarian akan meningkatkan peluang sebuah perusahaan pemasaran berbasis web untuk mendapatkan pelanggan baru.

         Team SEO kami sangat terlatih dan berpengalaman untuk membuat dan atau mengoptimalkan kembali tampilan dan tingkat kunjungan ke website anda. Berikut bentuk paket penawaran kami.

Harga mulai dari Rp. 2.000.000,-

Catatan :

Biaya ketiga paket tersebut, tidak berlaku untuk semua tema consultasi yang sudah ada di website. Tergantung dari masing-masing tema dan permasalahan yang dialami. Biaya diatas berlaku untuk perusahaan yang tergolong UMK-M, sesuai dengan UU No 20 tahun 2008 tentang Usaha Mikro, Kecil , dan Menengah , ketentuan sebagai berikut :

 NO   URAIAN   KRITERIA
ASSET OMZET
1 USAHA MIKRO Maks. 50 Juta Maks. 300 Juta
2 USAHA KECIL > 50 Juta – 500 Juta > 300 Juta – 2,5 Miliar
3 USAHA MENENGAH > 500 Juta – 10 Miliar > 2,5 Miliar – 50 Miliar

Jika perusahaan yang akan berkonsultasi tergolong bukan UMK-M maka biaya disesuaikan dengan besarnya omzet dan aset perusahaan. 

Jika permasalahan dianggap belum bisa terselesaikan dalam 1 (satu) hari konsultasi, maka diperlukan observasi ke perusahaan / organisasi klien dan atau diperlukan wawancara terhadap PIC pekerjaan dan personil lain yang dianggap relevan. Penjadwalan kegiatan dan biaya akan disesuaikan dengan kesepakatan / kontrak dengan clien. 

Apabila pelaksanaan di luar kota maka akan dibebankan tambahan biaya akomodasi dan transport.

Untuk pendaftaran layanan konsultasi, silahkan download di link berikut Download Form Registrasi

Be the first to comment

Leave a Reply

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan.


*